-->

SOAL UJIAN SEKOLAH PAI SMP KAB GROBOGAN

SOAL UJIAN SEKOLAH PAI SMP KAB GROBOGAN


A. SOAL UJIAN SEKOLAH PAI SMP KABUPATEN GROBOGAN MODEL PILIHAN GANDA
Pilihlah jawaban yang paling benar.
1. Perhatikan Q.S.Al-Buruj ayat 1-5 yang diberi nomor dibawahnya berikut ini !

Potongan  ayat yang mengandung hukum bacaan “Al” Qamariyah terdapat pada nomor…
A. 1, 2, 3, 4 dan 5
B. 1, 3, 5, 6 dan 7
C. 2, 3, 4, 5 dan 7
D. 3, 4, 5, 6 dan 7

2.Perhatikan Q.S.al-Baqarah ayat 18  berikut ini !

Jumlah hukum bacaan idhar syafawi pada ayat tersebut di atas adalah…
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4

3.Perhatikan tabel potongan ayat al-Qur’an berikut ini…

Jumlah hukum bacaan qalqalah sughra terdapat pada nomor…
A. 1-2-3
B. 1-3-4
C. 2-4-5
D. 3-4-5

4.Perhatikan tanda waqaf pada ayat dibawah ini…

Cara membaca tanda waqaf pada ayat tersebut di atas  adalah……
A. Harus berhenti sejenak dan bernafas
B. Harus Berhenti sejenak tanpa bernafas
C. Diutamakan berhenti
D. Diutamakan terus

5.Perhatikan Q.S. Attin ayat 5 berikut ini…

Makna kandungan pada ayat tersebut adalah…
A. Balasan untuk orang yang beriman adalah surga
B. Allah SWT adalah hakim yang paling adil
C. Balasan untuk orang yang tidak beriman adalah neraka
D. Manusia diciptakan dalam bentuk yang sebaik-baiknya

6.Perhatikan potongan hadist dibawah ini…

Contoh perilaku yang mencerminkan  potongan hadist diatas adalah…
A. Pak Nasirudin tetap semangat belajar di Perguruan Tinggi meskipun usianya sudah 70 tahun
B. Dina lebih senang menonton Televisi dari pada belajar
C. Nisa malu harus belajar al-Quran dengan anak-anak yang usianya jauh dibawahnya
D. Firman selalu mengingatkan sahabatnya untuk mengerjakan tugas dari Guru

7.Perhatikan beberapa pernyataan berikut!
(1)       Ketika menghadapi masalah, Raikhan selalu menghindari masalah yang menimpanya
(2)       Ketika menyelesaikan pekerjaan, Bowo selalu meminta bantuan kepada orang tuanya
(3)       Kayla selalu mengerjakan tugas, tidak pernah menunda-nunda  agar dapat mengerjakan tugas lain 
(4)       Saat mendapat kesulitan, Putri selalu mengadukan kepada semua orang
Pernyataan yang menggambarkan pengamalan dari QS Al-Insyirah ditunjukkan pada nomor ….
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4

8.Perhatikan potongan hadist  berikut ini…

Contoh perilaku dibawah ini yang paling sesuai dengan maksud hadist di atas adalah…
A.Dani berbuka puasa dengan makanan yang manis
B.Mifta sebelum berangkat shalat jumat mandi dan berwudhu terlebih dahulu serta mengenakan pakaian yang bersih dan suci
C.Farhan selalu berpuasa disaat hari kelahirannya
D.Zulaikha tidak pernah meninggalkan sholat Sunah Rawatib 


























LihatTutupKomentar